Kemenhaj Mulai Diklat Petugas Haji 10 Januari - News Summed Up

Kemenhaj Mulai Diklat Petugas Haji 10 Januari


Ia mengatakan, kurang lebih 170 fasilitator akan terlibat langsung dalam proses pembinaan petugas haji. "Ada 170 fasilitator yang akan membina menyiapkan para petugas haji yang akan kita mulai diklatnya tanggal 10 Januari. Petugas haji akan kita siapkan selama satu bulan. Selain itu, para petugas haji juga akan mendapatkan pembekalan bahasa Arab standar sebagai bekal komunikasi dasar selama bertugas. "Kemudian juga ketiga kita berikan sedikit berpikir tentang haji, kita juga berikan sedikit tentang bahasa Arab standar yang insyaallah akan memberikan manfaat pada petugas haji dari Saudi," tuturnya.


Source: Media Indonesia January 08, 2026 06:37 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */