Sayangnya, rasa kecewa yang diluapkan oleh para konten kreator dan aktivis ini menimbulkan banyak teror dan sejumlah intimidasi bagi diri mereka. Teror-teror dan intimidasi terhadap sejumlah konten kreator dan aktivis ini merupakan bentuk dari kekerasan negara yang bertujuan membungkam paksa suara rakyat. Rezim anti kritik inilah yang dengan jelas menjadi bukti bahwa sistem negara ini berjalan sesuai dengan sistem demokrasi otoriter. Hubungan antara penguasa dan rakyatnya diatur syari'at Islam, yaitu penguasa berperan sebagai ra'in atau pengurus dan junnah atau pelindung bagi rakyat yang dinaungunya. Hal itu karena para pemimpin Islam menjalankan amanahnya sebagai ra'in dan junnah yang takut akan konsekuensi berat jika tidak menjalankan amanahnya dengan baik.
Source: Media Indonesia January 09, 2026 02:59 UTC