Jelang Tahun Baru, Mentan Ingatkan Produsen Tak Bebani Konsumen - News Summed Up

Jelang Tahun Baru, Mentan Ingatkan Produsen Tak Bebani Konsumen


Dalam sidak tersebut, ia meninjau langsung harga dan ketersediaan bahan pangan, khususnya minyak goreng rakyat Minyakita. “Kami tidak ingin ada yang memanfaatkan situasi di saat Natal dan Tahun Baru, kemudian seenaknya menaikkan harga di atas HET,” ujarnya. Amran menegaskan, Indonesia merupakan produsen minyak goreng terbesar di dunia sehingga tidak ada alasan logis bagi kenaikan harga. “Sekali lagi, kita adalah produsen minyak goreng terbesar di dunia. Di sisi lain, Amran mengapresiasi pedagang beras yang menjual komoditas di bawah HET.


Source: Republika December 31, 2025 05:47 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */